Musrenbang RKPD 2020 di Kelurahan Alalak Selatan

Tujuan Musrenbang Kelurahan yaitu: Menyepakati prioritas kebutuhan dan kegiatan yang termasuk urusan pembangunan yang menjadi wewenang...



Tujuan Musrenbang Kelurahan yaitu:

Menyepakati prioritas kebutuhan dan kegiatan yang termasuk urusan pembangunan yang menjadi wewenang kelurahan yang menjadi bahan penyusunan Rencana Kerja Kelurahan.
Prioritas kegiatan kelurahan yang akan dilaksanakan oleh warga kelurahan yang dibiayai melalui dana swadaya masyarakat dan dikoordinasikan oleh lembaga kemasyarakatan di kelurahan setempat.
Musrenbang_KelurahanAlalakSelatan.jpg (1080×809)Prioritas kegiatan kelurahan yang akan dilaksanakan kelurahan sendiri yang dibiayai melalui dana bantuan dari pemerintah daerah (kota)
Prioritas kegiatan pembangunan kelurahan yang akan diusulkan melalui musrenbang kecamatan untuk menjadi kegiatan pemerintah daerah dan dibiayai melalui APBD kota atau APBD propinsi.
Menyepakati Tim Delegasi kelurahan yang akan memaparkan persoalan yang ada di kelurahannya di forum musrenbang kecamatan untuk penyusunan program pemerintah daerah/SKPD tahun berikutnya.
Keluaran Musrenbang Kelurahan adalah:
Daftar prioritas kegiatan urusan pembangunan untuk menyusun Rencana Kerja SKPD kelurahan.
Musrenbang_KelurahanAlalakSelatanWawali.jpg (960×720)Daftar prioritas kegiatan pembangunan yang akan dilaksanakan secara swadaya.
Daftar permasalahan prioritas yang akan diajukan ke musrenbang kecamatan.
Daftar nama Tim Delegasi Kelurahan yang akan mengikuti musrenbang kecamatan.
Berita acara musrenbang kelurahan.



COMMENTS

{ads}

Nama

Banjarmasin,16,Bencana,3,BKM,1,Covid-19,3,GotongRoyong,2,Informasi,10,Kelurahan,13,Kotaku,1,Mediasi,1,musrembang,1,PemilihanRT/RW,2,Trantibum,1,vaksin,1,
ltr
item
Kelurahan Alalak Selatan: Musrenbang RKPD 2020 di Kelurahan Alalak Selatan
Musrenbang RKPD 2020 di Kelurahan Alalak Selatan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjslC2rahywqpDDbhhFOaa5blnqOoquMIZME1xwDs3ho7iTL2vlbLEPESAtVH7Qfe17qz_99Wv7p9cFU5q5TlxFMPZoQ02xaVDuUOEz0UAQj880TsVtSmUI2rYLZdr0_CQB5-OpsvUL954/s400/unnamed.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjslC2rahywqpDDbhhFOaa5blnqOoquMIZME1xwDs3ho7iTL2vlbLEPESAtVH7Qfe17qz_99Wv7p9cFU5q5TlxFMPZoQ02xaVDuUOEz0UAQj880TsVtSmUI2rYLZdr0_CQB5-OpsvUL954/s72-c/unnamed.jpg
Kelurahan Alalak Selatan
https://alalakselatan.banjarmasinkota.go.id/2019/01/musrenbang-rkpd-2020-di-kelurahan.html
https://alalakselatan.banjarmasinkota.go.id/
https://alalakselatan.banjarmasinkota.go.id/
https://alalakselatan.banjarmasinkota.go.id/2019/01/musrenbang-rkpd-2020-di-kelurahan.html
true
3710947372117275178
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy